Jumat, 29 November 2013

Unified Modeling Language

Tulisan ini dibuat untuk memenuhi tugas softskill

UML (Unified Modeling Language) adalah sebuah bahasa yang berdasarkan grafik/gambar untuk memvisualisasi, menspesifikasikan, membangun, dan pendokumentasian dari sebuah sistem pengembangan software berbasis OO (Object-Oriented). UML tidak hanya merupakan sebuah bahasa pemograman visual saja, namun juga dapat secara langsung dihubungkan ke berbagai bahasa pemograman, seperti JAVA, C++, Visual Basic,dll.

 Bagian-bagian utama dari UML adalah :
            
            1. View
View digunakan untuk melihat sistem yang dimodelkan dari beberapa aspek yang berbeda. View bukan melihat grafik, tapi merupakan suatu abstraksi yang berisi sejumlah diagram. Beberapa jenis view dalam UML antara lain : use case view, logical view, component view, concurrency view, dan deployment view.
            2. Use case View
Mendeskripsikan fungsionalitas sistem yang seharusnya dilakukan sesuai yang diinginkan external actors. Actor yang berinteraksi dengan sistem dapat berupa user atau sistem lainnya. View ini digambarkan dalam use case diagrams dan kadang-kadang dengan activity diagrams. View ini digunakan terutama untuk pelanggan, perancang (designer), pengembang (developer), dan penguji sistem (tester).
            3. Logical View
Mendeskripsikan bagaimana fungsionalitas dari sistem, struktur statis (class, object, dan relationship ) dan kolaborasi dinamis yang terjadi ketika object mengirim pesan ke object lain dalam suatu fungsi tertentu. View ini digambarkan dalam class diagrams untuk struktur statis dan dalam state, sequence, collaboration, dan activity diagram untuk model dinamisnya. View ini digunakan untuk perancang (designer) dan pengembang (developer).
            4. Component View
Mendeskripsikan implementasi dan ketergantungan modul. Komponen yang merupakan tipe lainnya dari code module diperlihatkan dengan struktur dan ketergantungannya juga alokasi sumber daya komponen dan informasi administrative lainnya. View ini digambarkan dalam component view dan digunakan untuk pengembang (developer). 
            5. Concurrency View
Membagi sistem ke dalam proses dan prosesor. View ini digambarkan dalam diagram dinamis (state, sequence, collaboration, dan activity diagrams) dan diagram implementasi (component dan deployment diagrams) serta digunakan untuk pengembang (developer), pengintegrasi (integrator), dan penguji (tester).
            6. Deployment View
Mendeskripsikan fisik dari sistem seperti komputer dan perangkat (nodes) dan bagaimana hubungannya dengan yang lain. View ini digambarkan dalam deployment diagrams dan digunakan untuk pengembang (developer), pengintegrasi (integrator), dan penguji (tester).
StarUML adalah salah satu aplikasi yang dapat digunakan untuk membuat UML, StarUML adalah aplikasi open source yang berlisensi gratis dan dapat dikembangkan, walaupun StarUML adalah aplikasi gratis namun kemampuannya dalam mengerjakan pekerjaan yang besar tidak diragukan lagi , bahkan kemampuannya bisa disamakan dengan aplikasi sejenis yang berbayar seperti Rational Rose dari IBM. 

Senin, 11 November 2013

Sejarah Desain Permodelan Grafik

Pengertian Desain Pemodelan Grafis
Pemodelan adalah suatu proses untuk membentuk benda-benda atau objek. Pemodelan ini dilakukan pada komputer. Kegiatan yang dilakukan berkaitan dengan pemodelan antara lain:

  • Pemodelan Geometris > menciptakan model (2D, 3D)
  • Texturing > menambahkan texture pada objek
  • Rendering > memproduksi citra menjadi lebih solid (dari model yang dibuat)
  • Animasi > menetapkan /  menampilkan tingkah laku (behaviour) dari objek
Sejarah Desain Permodelan Grafik
Desain grafis berkembang pesat seiring dengan perkembangan sejarah peradaban manusia saat ditemukan tulisan dan mesin cetak. Pada tahun 1447, Johannes Gutenberg (1398-1468) menemukan teknologi mesin cetak yang bisa digerakkan dengan model tekanan menyerupai disain yang digunakan di Rhineland, Jerman, untuk menghasilkan anggur. Ini adalah suatu pengembangan revolusioner yang memungkinkan produksi buku secara massal dengan biaya rendah, yang menjadi bagian dari ledakan informasi pada masa kebangkitan kembali Eropa.
sejarah singkat:
  1. Awalnya desan grafis telah ditemukan sekitar 15.000 – 1000 sebelum masehi. Dimana orang-orang roma telah menggunakan gambaran diatas dinding gua senagai bahasa virtual.
  2. Kemudian pada tahun 1880, New York Daily Graphic banyak menggunakan elemen grafik yaitu dengan memasukkan elemen fotografi.
  3. Pada tahun yang sama , poster ilustrasi berwarna dihasilkan dan dilekatkan disekitar Bandar di amerika dan eropa.
  4. Pada tahun 1930 hingga 1930, kumpulan avant grade telah memperkenalkan istilah art nouveu yang mempelopori seni huruf.
  5. Antara pereka grafik yang terkenal dalam kumpulan avant grade ialah hendri de Toulouse-lautrece (1864-1901), peter Behrens (1869 – 1940), jules cheret (1836 – 1932)

Kamis, 16 Mei 2013

Program Menu Hitung Luas Dan Volume JAVA


// Tugas Akhir PBO
// Dosen : Bu Suryaningrum
// Dibuat Oleh :
//   Arsianto Paulus p   |  51411200
//   Rahadian Rasyid     |  55411758
//   Hamdan Mustari      |  53411164
// Kelas 2IA21
// Universitas Gunadarma


import java.util.Scanner;
public class tugasPbo {
    Scanner input = new Scanner(System.in);
public tugasPbo(){
    menu();}
public void menu(){
    clean();
    System.out.println("\n====== MENU UTAMA ======");
    System.out.println("| 1. Hitung Luas       |");
    System.out.println("| 2. Hitung Voume      |");
    System.out.println("| 0. Exit              |");
    System.out.println("========================\n");
    System.out.print  ("Masukkan Pilihan :  ");
       int pil = input.nextInt();
       switch(pil){
           case 1:
           try{
               menuLuas();
               }catch(IndexOutOfBoundsException ex){
                   System.out.println("Ada Kesalahan pada proses IO!!!");
            }
       
           
        case 2:
           try{
               menuVolume();
               }catch(IndexOutOfBoundsException ex){
                   System.out.println("Ada Kesalahan pada proses IO!!!");
            }
           
           
        default:
        System.exit(0);
        break;
    }

}
      
public void clean(){
           for(int i=0;i<=40;i++){
               System.out.println("\n");
           }
       }
public void tanya(){
    System.out.println(" ------------------- ");
    System.out.println(" ___________________ ");
    System.out.println(" Anda ingin kemana : ");
    System.out.println(" 1. Menu Utama   ");
    System.out.println(" 2. Menu Luas    ");
    System.out.println(" 3. Menu Volume  ");
    System.out.println(" 0. Selesai      ");
    System.out.print("Masukkan Pilihan : ");
    int pil = input.nextInt();
    switch(pil){
    case 1:
    menu();
    case 2:
    menuLuas();
    case 3:
    menuVolume();
    default:
        System.exit(0);
        break;
    }
}
public void menuLuas(){
       clean();
    System.out.println("\n============ MENU LUAS =========== ");
    System.out.println("| 1. Hitung Luas Segitiga           |");
    System.out.println("| 2. Hitung Luas Lingkaran          |");
    System.out.println("| 3. Hitung Luas Jajargenjang       |");
    System.out.println("| 4. Hitung Luas Persegi Panjang    |");
    System.out.println("| 0. Exit                           |");
    System.out.println("===================================\n");
    System.out.print  ("Masukkan Pilihan :  ");
       int pil = input.nextInt();
       switch(pil){
           case 1:
        clean();
           Lsegitiga();
            tanya();
           
        case 2:
        clean();
           Llingkaran();
            tanya();
       
        case 3:
        clean();
           Ljajargenjang();
            tanya();
       
        case 4:
        clean();
           Lpersegi();
            tanya();           
           
        default:
        System.exit(0);
        break;
    }
}

    public void Lsegitiga(){
    System.out.println("\n~~~~~HITUNG LUAS SEGITIGA~~~~~~");
    System.out.print(" Masukkan Alas   : ");
    float a = input.nextFloat();
    System.out.print(" Masukkan Tinggi : ");
    float b = input.nextFloat();
    float l = (a * b) / 2 ;
    System.out.println(" Luas Segitiga Adalah "+l);
    }
    public void Llingkaran(){
    System.out.println("\n~~~~~HITUNG LUAS LINGKARAN~~~~~~");
    System.out.print(" Masukkan Jari-Jari   : ");
    float j = input.nextFloat();
    float l = 22 * j * j / 7;
    System.out.println("Luas Jari-Jari Adalah "+l);
    }
    public void Ljajargenjang(){
    System.out.println("\n~~~~~HITUNG LUAS JAJARGENJANG~~~~~~");
    System.out.print(" Masukkan Alas   : ");
    float a = input.nextFloat();
    System.out.print(" Masukkan Tinggi : ");
    float b = input.nextFloat();
    float l = a * b;
    System.out.println(" Luas Jajargenjang Adalah "+l);
    }
    public void Lpersegi(){
    System.out.println("\n~~~~~HITUNG LUAS PERSEGI PANJANG~~~~~~");
    System.out.print(" Masukkan Panjang   : ");
    float a = input.nextFloat();
    System.out.print(" Masukkan Lebar : ");
    float b = input.nextFloat();
    float l = a * b ;
    System.out.println(" Luas Persegi Panjang Adalah "+l);
    }
public void menuVolume(){
       clean();
    System.out.println("\n========== MENU VOLUME ========");
    System.out.println("| 1. Hitung Volume Kerucut     |");
    System.out.println("| 2. Hitung Volume Tabung      |");
    System.out.println("| 3. Hitung Volume Balok       |");
    System.out.println("| 4. Hitung Volume Bola        |");
    System.out.println("| 0. Exit                      |");
    System.out.println("==============================\n");
    System.out.print  ("Masukkan Pilihan :  ");
       int pil = input.nextInt();
       switch(pil){
           case 1:
        clean();
           Vkerucut();
            tanya();
           
        case 2:
        clean();
           Vtabung();
            tanya();
       
        case 3:
        clean();
           Vbalok();
            tanya();
       
        case 4:
        clean();
           Vbola();
            tanya();           
           
        default:
        System.exit(0);
        break;
    }
}

    public void Vkerucut(){
    System.out.println("\n~~~~~HITUNG VOLUME KERUCUT~~~~~~");
    System.out.print(" Masukkan Jari-Jari   : ");
    float j = input.nextFloat();
    System.out.print(" Masukkan Tinggi      : ");
    float b = input.nextFloat();
    float v = 1/3 * 22/7 * j * j * b ;
    System.out.println(" Volume Kerucut Adalah "+v);
    }
    public void Vtabung(){
    System.out.println("\n~~~~~HITUNG VOLUME TABUNG~~~~~~");
    System.out.print(" Masukkan Jari-Jari   : ");
    float j = input.nextFloat();
    System.out.print(" Masukkan Tinggi      : ");
    float b = input.nextFloat();
    float v = 22/7 * j * j * b ;
    System.out.println(" Volume Tabung Adalah "+v);
    }
    public void Vbalok(){
    System.out.println("\n~~~~~HITUNG VOLUME BALOK~~~~~~");
    System.out.print(" Masukkan Panjang     : ");
    float a = input.nextFloat();
    System.out.print(" Masukkan Lebar       : ");
    float b = input.nextFloat();
    System.out.print(" Masukkan Tinggi      : ");
    float c = input.nextFloat();
    float v = a * b * c ;
    System.out.println(" Volume Balok Adalah "+v);
    }
    public void Vbola(){
    System.out.println("\n~~~~~HITUNG VOLUME BOLA~~~~~~");
    System.out.print(" Masukkan Jari-Jari     : ");
    float j = input.nextFloat();
    float v = 4/3 * 22/7 * j * j * j ;
    System.out.println(" Volume Bola Adalah "+v);
    }   
      
       public static void main(String[]args){
           new tugasPbo();
    }
}



OUTPUT






 
 link download source code dan exe :
http://upload.ugm.ac.id/433Tugas akhir PBO.rar

Senin, 22 April 2013

Web Science

Artikel ini dibuat untuk memenuhi tugas SoftSkill WebScience

Definisi Web Sience

Web Science merupakan salah satu penjabaran dari dua arti yang berbeda, yaitu web dan science. Website atau situs diartikan sebagai kumpulan halaman yang menampilkan informasi data teks, data gambar diam atau gerak, data animasi, suara, video dan atau gabungan dari semuanya, baik yang bersifat statis maupun dinamis yang membentuk satu rangkaian bangunan yang saling terkait dimana masing-masing dihubungkan dengan jaringan-jaringan halaman (hyperlink).
Science adalah segala sesuatu yang berhubungan dengan sumber ilmu pengetahuan yang memberikan manfaat bagi kehidupan manusia dan seluruh isinya. Dengan kata lain, science itu sendiri merupakan kumpulan ilmu pasti yang memberikan makna tersendiri bagi yang mempelajarinya.
Web Science dapat disimpulkan yaitu segala sesuatu yang berkaitan dengan ilmu pengetahuan yang diperoleh dari sumer yang akurat dan dapat di unduh dari dunia maya tanpa kita harus menuju ke sumber informasi yang ada di informasi yang ingin kita cari, sehingga memudahkan kita untuk memperoleh informasi.

Kelahiran Web Science didorong oleh pergerakan generasi Web dari Web 1.0 ke Web 3.0.Sejak diperkenalkan Web pada tahun 1990 oleh Tim Berners-Lee, perkembangan yang terjadi luar biasa.

Sejarah Web

Web 1.0
Merupakan teknologi Web generasi pertama yang merupakan revolusi baru di dunia Internet karena telah mengubah cara kerja dunia industri dan media. Pada dasarnya, Website yang dibangun pada generasi pertama ini secara umum dikembangkan untuk pengaksesan informasi dan memiliki sifat yang sedikit interaktif.

Web 2.0
Web 2.0 Istilah Web 2.0 pertama kalinya diperkenalkan oleh O’Reilly Media pada tahun 2004 sebagai teknologi Web generasi kedua yang mengedepankan kolaborasi dan sharing informasi secara online. Menurut Tim O’Reilly, Web 2.0 dapat didefinisikan sebagai berikut: “Web 2.0 adalah revolusi bisnis di industri komputer yang disebabkan oleh penggunaan internet sebagai platform, dan merupakan suatu percobaan untuk memahami berbagai aturan untuk mencapai keberhasilan pada platform baru tersebut.

Web 3.0
definisi untuk Web 3.0 sangat beragam mulai dari pengaksesan broadband secara mobile sampai kepada layanan Web berisikan perangkat lunak bersifat on-demand [Joh07]. Namun, menurut John Markoff, Web 3.0 adalah sekumpulan teknologi yang menawarkan cara baru yang efisien dalam membantu komputer mengorganisasi dan menarik kesimpulan dari data online. Berdasarkan definisi yang dikemukakan tersebut, maka pada dasarnya Semantic Web memiliki tujuan yang sama karena Semantic Web memiliki isi Web yang tidak dapat hanya diekpresikan di dalam bahasa alami yang dimengerti manusia, tetapi juga di dalam bentuk yang dapat dimengerti, diinterpretasi dan digunakan oleh perangkat lunak (software agents)



Sumber :
http://ilfen.blogspot.com/2013/04/definisi-web-science-dan-sejarah-web-10_16.html
http://tiarstudent.wordpress.com/2011/02/13/pengertian-dan-sejarah-web-science/

Senin, 01 April 2013

FLASH DISK

Artikel ini dibuat untuk melengkapi tugas Sistem Informasi Komputer

USB flash drive / flash disk adalah alat penyimpanan data tipe NAND (Flash Chip Memory) yang terintegrasi dengan USB sebagai penghubung dengan komputer atau perangkat elektronik lainya . Flash Drive ini biasanya berukuran kecil, ringan, serta bisa dibaca dan ditulisi dengan mudah. kapasitas yang tersedia untuk penggerak kilat USB ada dari 64 megabita sampai 512 gigabita. Besarnya kapasitas media ini tergantung dari teknologi yang digunakan.
(Gambar Bagian Dalam Flash Drive) http://www.usb2u.co.uk/articles/wp-content/uploads/2011/02/PCB-2.jpg

Flash Drive dari generasi ke generasi :
Penemu
Saat ini ada empat entitas yang mengklaim menemukan flash drive USB: Dov Moran dari M-Systems , Pua Khein Seng Phison Elektronik, Teknologi Trek , dan Teknologi Netac . Trek Teknologi dan Netac Technology telah berusaha untuk melindungi klaim paten mereka tersebut. Trek memenangkan gugatan di pengadilan Singapura, tapi sebuah pengadilan di Inggris mencabut salah satu paten Trek di Inggris. Pua Khein-Seng dari Malaysia mengklaim telah memasukkan chip pertama di dunia kontroler USB flash. Saat ini ia adalah CEO dari Phison Electronics Corp yang berbasis di Taiwan. 

Produk komersial Pertama 

Trek Teknologi dan IBM mulai menjual USB drive flash pertama secara komersial pada tahun 2000. Singapura Trek Teknologi menjual model dengan merek "thumbdrive", dan IBM memasarkan drive tersebut pertama kali di Amerika Utara dengan produk bernama "DiskOnKey" yang dikembangkan dan diproduksi oleh M-Systems sebuah perusahaan yang berbasis di Israel. Memiliki kapasitas penyimpanan 8 MB , lima kali lebih besar daripada kapasitas disket pada waktu itu.  Pada tahun 2000 Lexar memperkenalkan Compact Flash (CF) dengan koneksi USB, dan kabel USB untuk hub USB. 

Generasi Kedua

Modern flash drive menggunakan USB 2.0 konektivitas. Namun, UFD saat ini tidak menggunakan penuh kecepatan transfer 480 Mbit/s (60MB / s). Kecepatan transfer file bervariasi pada UFD, Kecepatan dalam satuan Mbyte per detik seperti "180X" berarti 180 x 150 KiB/s. Beberapa UFD dapat membaca data hingga 30 megabyte / s (MB / s) dan menulis data sekitar setengahnya. Kecepatan Transfer Ini sekitar 20 kali lebih cepat dari USB 1.1 pada kecepatan penuh yang terbatas pada kecepatan maksimum 12 Mbit / s (1,5 MB / s). 



Generasi Ketiga 
Seperti USB 2.0 sebelumnya, USB 3.0 menawarkan kecepatan transfer data secara dramatis meningkat dibandingkan dengan pendahulunya. USB 3.0 mampu mencapai kecepatan transfer hingga 5Gbit / s, dibandingkan dengan USB 2.0 's 480 Mbit / s. Semua perangkat USB 3.0 ke bawah kompatibel dengan port USB 2.0. Meskipun USB 3.0 memungkinkan kecepatan transfer data yang sangat tinggi, tapi sebagian besar USB 3.0 Flash Drives tidak memanfaatkan kekuatan penuh dari interface USB 3.0 karena keterbatasan kontroler memori mereka.

http://174.129.182.52/images/023490.jpg


Cara kerja FlashDisk
  • 1) Konektor berfungsi untuk menghubungkan peripheral yang terdapat dalam flash disk ke port USB untuk    kemudian di akses oleh SO.
  • 2) Pengontrol penyimpanan memory berfungsi mengontrol dan menyediakan penghubung ke alat Flash disk yang bertugas menjaga kesetabilan perangkat. Pengontrol berisi suatu RISC mikro prosesor berukuran kecil dan hampir sama pada RAM.
  • 3) Lalu Point test ini berkerja selama perangkat mengecek dan mengirimkan kode ke microprocessor
  • 4) Setelah kita membuat suatu file dan menyimpannya di flash disk maka bagian ini adalah tempat menyimpan datanya, biasanya juga digunakan di dalam kamera digital.
  • 5) Perangkat ini menghasilkan 12 MHZ sinyal dari perangkat utama dan mengendalikan keluaran data perangkat sampai sebuah tahap penguncian..
  • 6) Lampu indikator berfungsi untuk menandai adanya transfer data atau adanya data yang dibaca dan data yang ditulis.
  • 7) Menandai apakah perangkat ada di dalam mode “write protection” atau tidak.
  • 8) Ruang kosong disediakan untuk tambahan satu flash memory, dan dapat digunakan untuk menyimpan data lebih banyak lagi sesuai dengan kebutuhan.


referensi :
http://cyber-worldz.blogspot.com/2012/02/cara-kerja-dan-sejarah-flash-disk-usb.html
http://id.wikipedia.org/wiki/USB_flash_drive 
http://www.it3.web.id/2011/11/21/pengertian-dan-cara-kerja-flashdisk/




Selasa, 29 Januari 2013

Komputer tablet

komputer tablet (tablet computer), atau ringkasnya tablet, adalah suatu komputer portabel lengkap yang seluruhnya berupa layar sentuh datar. Ciri pembeda utamanya adalah penggunaan layar sebagai peranti masukan dengan menggunakan stilus, pena digital, atau ujung jari, alih-alih menggunakan papan ketik atau tetikus. Microsoft memperkenalkan versi Windows XP untuk komputer tablet yang disebutnya Tablet PC pada tahun 2000, sedangkan Apple baru meluncurkan versi komputer tabletnya pada tahun 2010 dengan nama iPad. Pada tahun 2011 Samsung meluncurkan versi komputer tablet Galaxy Tab 7 (yang kemudian dilanjutkan dengan peluncuran Samsung Galaxy Tab 7.0 Plus) dan 10.1(P7100)
(http://id.wikipedia.org/wiki/Komputer_tablet)


Sejarah tablet PC

Daftar berikut merupakan beberapa pokok penting sejarah tablet PC:

Sebelum tahun 1950

  • 1888: US Paten diberikan kepada Elisa Gray pada perangkat stylus listrik untuk menangkap tulisan tangan.
  • 1915: US Patent pada antarmuka pengguna pengenalan tulisan tangan dengan stylus.
  • 1942: US Patent di layar sentuh untuk masukan tulisan tangan.
  • 1945: Vannevar Bush mengusulkan Memex, data pengarsipan perangkat termasuk input tulisan tangan, dalam esai As We May Think
  • 1950: Tom Dimond menunjukkan tablet Styalator elektronik dengan pena untuk input komputer dan perangkat lunak untuk pengenalan tulisan tangan teks secara real-time.

Tahun 1960-an

Awal tahun 60-an RAND Tablet ditemukan. RAND Tablet lebih dikenal daripada Styalator, namun diciptakan kemudian. Pada akhir 60-an Alan Kay dari Xerox PARC mengusulkan sebuah komputer notebook, dapat menggunakan input pena, yang disebut Dynabook: namun perangkat ini tidak pernah dibangun atau diimplementasikan dengan input pena.
  • 1966: Dalam serial televisi fiksi ilmiah Star Trek, awak kapal membawa, papan penjepit elektronik besar berbentuk baji, dioperasikan melalui penggunaan stylus.
  • 1982: Pencept dari Waltham, Massachusetts memasarkan terminal komputer untuk tujuan yang umum (general-purpose) menggunakan tablet dan pengenalan tulisan tangan, bukan papan ketik dan mouse. Sistem Cadre memasarkan terminal point-of-sale Inforite yang menggunakan pengenalan tulisan tangan dan sebuah tablet dan pena elektronik kecil.
  • 1985: Pencept dan CIC sama-sama menawarkan komputer PC untuk pasar konsumen menggunakan tablet dan pengenalan tulisan tangan, bukan keyboard dan mouse. Sistem operasi adalah MS-DOS.
  • 1989: Komputer portabel komersial pertama yang tersedia dalam tipe tablet adalah GRiDPad dari GRID Systems dirilis pada bulan September. The GridPad diproduksi oleh Samsung, dimodifikasi dari PenMaster Samsung yang tidak pernah berhasil mencapai distribusi komersial. Sistem operasinya didasarkan pada MS-DOS.
Wang Laboratories memperkenalkan Freestyle. Freestyle adalah sebuah aplikasi yang akan melakukan screen capture dari aplikasi MS-DOS, dan membiarkan pengguna menambahkan penjelasan suara dan tulisan tangan. Freestyle adalah pendahulu canggih yang kemudian dicatat sebagai aplikasi untuk sistem seperti PC Tablet. Sistem operasinya adalah MS-DOS Dalam kemitraan dengan Fujitsu, Poqet Computer Corporation mengumumkan kedatangan PC Poqet.

Tahun 1990-an

  • 1991: Pentop momentum ini dirilis. GO Corporation mengumumkan sistem operasi khusus, yang disebut PenPoint OS, menampilkan kontrol dari desktop sistem operasi melalui isyarat bentuk tulisan tangan.
NCR merilis komputer pena model 3125 yang menjalankan MS-DOS, OS atau Pen Penpoint Windows. Apple Newton memasuki perkembangannya, walaupun akhirnya menjadi sebuah PDA, konsep aslinya mirip piranti keras dari sebuah PC Tablet.
  • 1992: GO Corporation mengirimkan OS PenPoint untuk ketersediaan yang umum dan IBM mengumumkan komputer pena IBM 2125 (model IBM pertama bernama "ThinkPad") pada bulan April.
Microsoft merilis Windows for Pen Computing sebagai respon untuk OS PenPoint oleh GO Corporation.
  • 1993: Fujitsu merilis PC tablet Poqet pena pertama yang menggunakan LAN nirkabel terintegrasi.
Apple Computer mengumumkan Newton PDA, juga dikenal sebagai MessagePad Apple, yang meliputi pengenalan tulisan tangan dengan stylus. IBM merilis ThinkPad, komputer portabel tablet komersial pertama dari IBM yang tersedia untuk pasar konsumen. AT & T memperkenalkan EO Personal Communicator menggabungkan PenPoint dengan komunikasi nirkabel. BellSouth merilis IBM Simon Personal Communicator, sebuah ponsel analog menggunakan tampilan dan layar sentuh. Ponsel ini tidak mendukung fitur pengenalan tulisan tangan, tapi pengguna dapat menulis pesan dan mengirimnya sebagai faks pada jaringan ponsel analog, termasuk fitur PDA dan Email.
  • 1999: "QBE" pena komputer diciptakan oleh Aqcess Technologies memenangkan Best Show COMDEX.

Tahun 2000-an

  • 2000: PaceBlade mengembangkan perangkat pertama yang memenuhi standar Microsoft Tablet PC dan menerima penghargaan piranti keras terbaik di VAR Visi 2000.
Pena komputer "QBE Vivo" yang dibuat oleh Aqcess Technology mendapatkan Best of Show COMDEX.
  • 2001: Bill Gates dari Microsoft menunjukkan prototipe publik pertama dari sebuah PC Tablet (didefinisikan oleh Microsoft sebagai pena-komputer memungkinkan sesuai dengan spesifikasi piranti keras yang dibuat oleh Microsoft dan menjalankan salinan lisensi dari sistem operasi "Windows XP Tablet PC Edition") di COMDEX.
  • 2003: PaceBlade menerima penghargaan "Innovation des Jahres 2002/2003" untuk PC Tablet PaceBook dari PC Magazine Professionell di Cebit
Fingerworks mengembangkan teknologi sentuhan dan gerakan sentuhan yang kemudian digunakan di iPhone Apple.
  • 2006: Samsung memperkenalkan Samsung Q1 UMPC.
Windows Vista dirilis untuk ketersediaan umum. Vista termasuk fungsi Tablet PC edisi khusus dari Windows XP. Di Disney Channel Original Movie, Read It and Weep, Jamie menggunakan Tablet PC untuk jurnalnya.
  • 2007: Axiotron memperkenalkan Modbook, komputer (dan hanya) tablet pertama berdasarkan piranti keras Mac dan Mac OS X di Macworld.
  • 2008: Pada bulan April 2008, sebagai bagian dari kasus pengadilan federal yang lebih besar, fitur gerak tubuh sistem operasi dan piranti keras Windows/Tablet PC ditemukan melanggar paten oleh GO Corp tentang user interface untuk sistem operasi komputer pena. Akuisisi teknologi Microsoft adalah subyek dari tuntutan hukum yang terpisah.
HP merilis tablet Multi-Touch kedua: HP TouchSmart seri tx2.
  • 2009: Asus mengumumkan sebuah netbook tablet, EEE PC T91 dan T91MT, yang terakhir yang dilengkapi dengan layar multi-sentuh.
Always Innovating mengumumkan netbook tablet baru dengan CPU ARM. Motion Computing meluncurkan J3400.
  • 2010: MobileDemand meluncurkan T7000 xTablet Rugged Tablet PC yang menjalankan OS Windows dan fitur lengkap meliputi papan ketik numerik yang terintegrasi, barcode scanner, credit card reader, dll Apple memperkenalkan iPad, menjalankan Apple iOS.
Sistem Quaduro memperkenalkan 10 "QuadPad 3G Plus, 900 gram Microsoft Windows berbasis 3G tablet PC dengan 8 jam masa pakai baterai. Samsung memperkenalkan Galaxy Tab, menjalankan Google Android. bModo meluncurkan bModo12 yang menjalankan Windows 7 OS dan fitur termasuk TFT-LCD 11,6", 3G, Wi-Fi, GPS, Bluetooth ® 2.1, USB 2.0, slot SDHC, slot kartu SIM yang tidak terkunci, konektor miniHDMI, OMTP Jack, webcam, mic, dll Neofonie melepaskan WeTab, tablet PC untuk menulis berbasis MeeGo, menampilkan layar multi-sentuh 11,6 inci pada resolusi 1366 × 768 piksel. Dixons Retail plc memperkenalkan Vega Advent, tablet PC 10" yang menjalankan Android 2.2, memiliki chipset Tegra NVIDIA 1 GHz, RAM dan ROM 512 Mb, kamera 1,3 MP, WiFi dengan konektivitas b/g, Bluetooth 2.1, slot kartu micro SD , USB port dan daya tahan baterai hingga 16 jam untuk pemutaran audio dan 6,5 jam untuk video 1080p. Dell Inspiron mengumumkan Netbook flip Duo Layar dan Tablet PC hibrida HP merilis Slate 500, yang menjalankan versi penuh Windows 7
  • 2011: Motorola mengumumkan Xoom Tablet, tablet 10 inci yang didukung oleh versi Android 3.0 yang akan datang, yaitu Honeycomb
Asus EEE mengumumkan memo pad (tablet 7 inci), EEE Slate EP121 (tablet Windows 7), EEE Pad Transformer (tablet 10 inch dengan Android) dan EEE Pad Slider (tablet 10 inch dengan layar geser atas, keyboard QWERTY) [semua tablet menggunakan tampilan IPS] Dell menampilkan yang tablet Streak 7 dan mengatakan itu bekerja pada Streak 10 inci 10 Apple mengumumkan 2 iPad

(http://id.wikipedia.org/wiki/Komputer_tablet) 


IPAD  DARI APPLE   &   GALAXY TAB DARI SAMSUNG  ADALAH CONTOH TAB YANG POPULER SAAT INI